Untuk Setting Robots ke Dalam Blog
- Login ke Blogger
- Pada Dashboard, pilih Setelan » Preferensi
- Penelusuran » Tag Header Robot Khusus » Edit
Keterangan Gambar di Atas :
- Bagian Homepage Pada bagian homepage berikan centang pada "all" dan "noodp" , artinya adalah bahwa halaman homepage di berikan ijin untu ditelusuri oleh oleh web crawlers dan mencegah search engine untuk menampilkan deskripsi blog dari direktori search engine.
- Bagian Archive and Search pages Pada bagian arsip dan search berikan centang pada "noindex" dan "noodp", artinya kita tidak mengijinkan search engine menampilkan halaman arsip dan search. Halaman tersebut sebaiknya tidak diindeks karena biasanya akan menyebabkan duplikasi deskripsi atau duplikasi judul.
- Default for Posts and Pages Pada bagian Post dan Pages diberikan centang pada all dan noodp, penjelasannya sama dengan bagian homepage.
Pengaturan di atas adalah pengaturan yang direkomendasikan untuk memberitahu mesin pencari (search engine) untuk mengindex seluruh isinya tetapi tidak mengizinkan User-agent Open Directory Project untuk crawl / dirayap seluruh isi blog serta tidak mengizinkan untuk mengindex arsip blog. Klik Save Change.
Masih di Setelan » Search Preferences, Di bagian atas "Custom robots header tags"..
Masih di Setelan » Search Preferences, Di bagian atas "Custom robots header tags"..
- Pilih Edit
- Pilih "Enable custom robots.txt content" Yes
- Copy paste kode di bawah ini dan masukkan ke area form robot.txt
Klik Simpan Perubahan. Selesai !!
Demikian diatas Setting Custom Robots Header Tags di Blog yang bisa anda terapkan sehingga dapat mengoptimalkan blog pada Search Enggine, sekarang blog anda bisa dikatakan lebih SEO
friendly.
Salam.
Salam.
Write comments